Beda buku "Buah Pikiran KH. Ahhmad Dahlan" di gedung FTI Universitas Muslim Indonesia bersama Prof. Munir, Dr. Asward Hasan dan Drs. Imran Hanafi.
Hal yang melendasi penulisan buku ini karena banyak gagasan-gagasan KH. Ahmad Dahlan yang kurang dipahami aktivis Muhammadiyah terutama generasi mudanya pada hal banyak yang relevan untuk menyelesaikan berbagai problem yang terjadi pada masyarakat dan bangsa ini. sehingga dengan ini kata Prof.Munir tertarik untuk mereproduksi gagasan-gagasan dan dokumen-dokumen yang penting menjadi referensi dalam penulisan buku ini. lanjut perkataan Prof.Munir penerbitan buku ini bertujuan supaya Muhammadiyah tidak terlepas dari jangkar kelahirannya sehingga lebih pro kemanusiaan, lebih perduli pada permasalahan-permasalahan bangsa dan bisa menyebarkan virus kebaikan kepada banyak orang.
Inti penulisan buku ini, ada gagasan besar kemanusiaan yang menjadi dasar KH. Dahlan mendirikan Muhammadiyah yang relevan bagi penyelesaian persoalan bangsa. kemudian bangsa ini kurang menaruh potensi pada dirinya dan lupa pada kemampuan bangsa ini untuk menyelesaikan persoalan yang dihadapi. Seru juga Prof. Munir buku ini sangat peting untuk dibaca oleh para Guru. Selasa, 04/08/15.(Foto: Andil).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar